Tuesday, March 31, 2020

Cerita Persiapan Ujian Terbuka Promosi Doktor


Saya pernah mendengar pendapat bahwa wisuda bukan momen sakral bagi mahasiswa S3, tetapi ujian terbuka. Maka, mahasiswa S3 dalam menyambut wisuda tidak sesuka cita Ujian terbuka. Ibaratnya kalau sudah ujian terbuka, tidak wisuda juga tidak apa-apa. Oleh karena itu pada saat wisuda kalau tidak bersama keluarga tidak jadi soal, wisuda berangkat sendiri, pulang sendiri.

Monday, March 16, 2020

Kualitas Pelayanan, dan Loyalitas Konsumen

Kualitas pelayanan, dan Loyalitas Konsumen


Sebelum membeli produk barang atau jasa, biasanya konsumen memiliki harapan. Harapan konsumen tentu hal-hal yang baik, sesuai kebutuhan dan keinginan. Setelah membeli, maka konsumen bisa merasakan kemudian membandingkan apakah pelayanan yang diterima sesuai, kurang, atau justru melampui harapan?